Alternatif Selain ShoutMix dalam Membuat ShoutBox
Setelah era shoutmix telah banyak digunakan para blogger dalam membuat kolom shoutbox / chat roll sebagai ajang blogwalking dan media interaksi pengunjung web/blog, belakangan ini melakukan banned besar-besaran terhadap url-url yang dicantumkan di form isian url/website yang disediakan, menjadikan url yang diisikan pada shoutmix tidak lagi berupa link dan menjadi kurang menarik lagi karena harus menggunakan versi yang berbayar jika ingin layanan yang maksimal.
Sebenarnya banyak sekali penyedia shoutbox semacam ini di internet baik yang berbayar maupun gratis dengan bentuk dan fitur yang kurang lebih mirip satu sama lain. Sebut saja Cbox yang kini banyak diantara blogger beralih dari Shoutmix ke Cbox ataupun lainnya. Nah lainnya lagi ini yang perlu digali supaya memudahkan blogger maupun webdesigner dalam menemukan chatroll yang tepat.
Berikut daftar layanan yang menyediakan tool gratis berupa chatbox sebagai alternatif lain selain Shotmix dan Cbox.
Sebenarnya banyak sekali penyedia shoutbox semacam ini di internet baik yang berbayar maupun gratis dengan bentuk dan fitur yang kurang lebih mirip satu sama lain. Sebut saja Cbox yang kini banyak diantara blogger beralih dari Shoutmix ke Cbox ataupun lainnya. Nah lainnya lagi ini yang perlu digali supaya memudahkan blogger maupun webdesigner dalam menemukan chatroll yang tepat.
Berikut daftar layanan yang menyediakan tool gratis berupa chatbox sebagai alternatif lain selain Shotmix dan Cbox.
- freeshoutbox.net = Simpel namun tidak ada isian url. tidak ada kustomisasi melainkan tersedia beberapa tema dengan pilihan warna yang cukup beragam.
- ishoutbox.com = Form isian yang tersedia hanya nama dan website.
- myshoutbox.com = Mendukung kustomisasi chat box.
- oggix.com = Ada fitur spam prevention berupa captca
- sbox.ws = Shoutbox yang saya gunakan (lihat contoh penerapannya nya di sidebar)
- shoutbox.us
- shoutboxpro.com
- shoutcamp.com
- yellbox.com
- chat.zoho.com
- userplane.com
- meebome.com
- chatroll.com
3 komentar
mantab gan, gw juga lagi nyari-nyari alternatif selain shoutbox nih. Soalnya shoutbox udah ga gratis lagi mulai tgl 1 januari 2012.
Nice share. visit blog gw juga ya www.oriwatch.blogspot.com
thx masbro,langsung nyoba ke tkp :D
Info menariik
http://key-book.blogspot.com
Posting Komentar